Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2014

Rincian Hasil Pertandingan Babak 16 Leg II Liga Champions Eropa

Real Madrid 3-1 Schalke 04 (Ronaldo 21' 73', Morata 75' - Hoogland 31') Agregat 9-2 Wasit : Sergei Karasev (Rusia) Real Madrid : Casillas, Nacho, Varane, Ramos (Carvajal 70'), Coentrao, Isco, Alonso (Casemiro 46'), Illarramendi, Jese (Bale 8), Morata, Ronaldo. Schalke 04 : Fahrmann, Hoogland, Howedes (Papadopoulos 58'), Matip, Kolasinac, Ayhan (Annan 81'), Neustadter, Obasi, Meyer, Draxler, Huntelaar (Szalai 46') Chelsea 2-0 Galatasaray (Eto'o 4', Cahill 42') Agregat 3-1 Wasit : Felix Brych (Jerman) Chelsea : Cech, Ivanovic, Terry, Azpillicueta, Ramires, Lampard, Willian (Kalas 90'), Oscar (Schurrle 82'), Hazard, Eto'o (Torres 86') Galatasaray : Muslera, Telles, Kaya, Chedjou, Kaya, Eboue (Hajrovic 77') Melo, Kurtulus (Balta 67'), Yilmaz (Bulut 54'), Inan, Sneijder, Drogba Man. United 3-0 Olympiakos (Van Persie 25'-pen 45' 52') Agregat 3-2 Wasit : Bjorn Kuipers (Belanda) Man. Uni

Spirit Tiga Dekade

Jika pada minggu lalu tidak ada drama yang terjadi. Yakni antara tim yang gagal mendapat skor pada leg pertama membalikkan keunggulan pada leg kedua. Kini cerita berbeda, khususnya bagi dua klub inggris, Chelsea dan Manchester United. Kedua sempat diragukan lolos, ketika Chelsea hanya mampu bermain imbang 1-1 saat melawat ke kandang Galatasaray, sedangkan Manchester United lebih heroik lagi, pada leg pertama mereka bahkan dipecundangi dua gol tanpa balas oleh tim (yang dianggap) terlemah, Olympiakos. Sumber: Man. United FB Fan Page SPIRIT Tiga puluh tahun yang lalu, Manchester United menuntaskan sebuah misi sulit kala tampil di babak perempat final Piala Winners. Kekalahan 0-2 dari Barcelona di Camp Nou pada leg I membuat kans untuk lolos ke semifinal berat. Namun, siapa sangka, tim asuhan Ron Atkinson mampu membalikkan keadaan. Red Devils tampil menggila kala berganti menjamu Blaugrana di Old Trafford pada 20 Maret 1984. Brace Bryan Robson pada menit ke-23 dan 50,

Prosedur Pembuatan SKCK

Setelah memposting prosedur pembuatan kartu kuning (klik: Prosedur Pembuatan Kartu Kuning ), kini saya akan berbagi tentang prosedur pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian atau SKCK. Biasanya SKCK juga digunakan sebagai salah satu syarat administrasi, ketika Anda akan melamar pekerjaan, terutama saat CPNS. Namun sekali lagi, pengalaman saya ini berdasarkan pada daerah tempat saya tinggal. Yaitu di Kota Kebumen. Jadi jika ternyata Anda membaca dan menemukan perbedaan di lapangan, ya mohon maklum. Mari kita kembali ke prosedur pembuatan SKCK. Sebaiknya Anda perhatikan beberapa poin berikut ini: Mendapatkan surat pengantar dari tingkat RT, Kelurahan, Kecamatan, hingga Polsek. Sediakan sekurang-kurangnya 6 lembar pas foto ukuran 4x6 dengan background berwarna merah. Anda sebaiknya memperhatikan dua poin di atas. Apabila sudah, insya Allah Anda akan lancar mengurusnya. Pengalaman saya ketika mencari surat pengantar dari tingkat RT hingga kecamatan dapat diurus dalam s

Prosedur Mendapat Kartu Kuning

Tunggu dulu bila Anda berpikir jika "kartu kuning" di judul tersebut adalah kartu kuning pada sebuah pertandingan sepak bola. Dimana Anda harus melanggar pemain lawan terlebih dahulu. Bukan itu maksud saya. "Kartu kuning" yang saya maksudkan adalah kartu kuning untuk para pencari kerja. Atau nama lainnya adalah AK/I. Saya sempat search ke mbah google. Sambil bawa sesaji dan uang (tentu untuk saya sendiri) saya klik di mesin pencarian. Ternyata sulit sekali mencari mana yang pas. Jika tidak salah, setiap daerah memiliki aturannya sendiri. Mungkin... Berikut pengalaman saya dan persyaratan apa saja yang mungkin Anda perlukan jika ingin mendapatkan kartu kuning di Disnakertrans di daerah Anda. Kalau saya, berdasarkan disnakertrans wilayah Kabupaten Kebumen. Persyaratannya antara lain: Pas Foto 3x4 sebanyak 1 lembar. FC Ijazah dari SD hingga pendidikan terakhir Anda. FC KTP Ketiga syarat tersebut yang wajib dibawa adalah syarat pertama, yakni pas fot

Tak Ada Drama

Sistem undian di Liga Champions masih condong kepada tim-tim unggulan. Karena itu, tim yang lebih diunggulkan akan mendapat jatah tampil di kandang saat melakoni leg kedua pada fase knock-out. Termasuk di babak 16-besar pada musim ini. Status sebagai tuan rumah pada putaran kedua akan membantu para tim unggulan untuk terus melaju ke babak berikutnya. Fakta menunjukkan bahwa tim-tim unggulan mayoritas selalu lolos ke babak berikutnya. Tim-tim nonunggulan lebih banyak gagal meraih kemenangan pada leg pertama dan gagal meraih kemenangan pada leg pertama dan gagal membalas di kandang lawan pada leg kedua. Di Liga Champions musim ini, fakta tersebut makin kuat karena tidak ada tim tamu pada leg kedua yang mampu membalas kekalahan yang diderita pada leg pertama. AC Milan yang kalah 0-1 di San Siro kembali dipaksa mengakui keunggulan Atletico Madrid. Bermain di Vicente Calderon, Los Colchoneros  menang 4-1. Hasil itu membuat Atletico untuk kali pertama sejak 1997 mampu melangkah